Tampilkan di aplikasi

DKUMKMP Latih WUB dan IKM

Kaltim Post - Edisi 26 Juni 2024

BALIKPAPAN - Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil Menengah dan Perindustrian (DKUMKMP) Balikpapan menggelar pelatihan Wira Usaha Baru (WUB) dan Industri Kecil Menengah (IKM). Pelatihan tersebut terkait dengan pemanfaatan hasil olahan turunan tempe dan tahu.

Pelatihan yang dilaksanakan 25-27 Juni itu diikuti 35 peserta di Kantor DKUMKMP. Narasumber dari Dinas Kesehatan Kota Balikpapan dan Universitas Mulawarman (Unmul) Samarinda. Setelah diberi teori, peserta langsung praktek mengolah bahan dasar tempe dan tahu.

Pelatihan dibuka Sekretaris DKUMKMP Balikpapan Muhammad...
Baca artikel selengkapnya di edisi 26 Juni 2024

Kaltim Post dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Rabu, 26 Juni 2024
Ragam