Tampilkan di aplikasi

REA KALTIM Jalin Kerjasama dengan 2 Desa di Kukar

Kaltim Post - Edisi 15 Juni 2024

SAMARINDA- PT REA KALTIM PLANTATIONS bersama PT Sasana Yudha Bhakti resmi melakukan kerjasama Remediasi Lingkungan dan Kompensasi Konservasi dengan Desa Kembang Janggut dan Desa Kelekat, Kutai Kartanegara, Kamis (13/6).

Penandatanganan Memorandum of Understanding (MOU) dilakukan secara simbolis oleh Kepala Departemen Konservasi REA KALTIM Suimah dengan Kepala Desa Kembang Janggut Ardiansyah dan Sekretaris Desa Kelekat Muhidin di Hotel Mercure Samarinda.

Suimah menjelaskan, penandatanganan MoU ini merupakan langkah penting dan strategis dalam upaya pengembalian fungsi lingkungan sekaligus...
Baca artikel selengkapnya di edisi 15 Juni 2024

Kaltim Post dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Sabtu, 15 Juni 2024
Ekonomi