Tampilkan di aplikasi

Sudah Sebulan LPG Langka

Kaltim Post - Edisi 24 Juni 2024

Sudah hampir sebulan lebih gas LPG langka di Mahakam Ulu (Mahulu). Toko-toko di Ujoh Bilang hanya memajang tabung 3 kg dan 12 kg kosong di halaman depan. Kalaupun ada yang terisi gas, harganya fantastis.

UJOH BILANG - Tabung melon harganya mencapai Rp 85.000. Biasanya dibeli masyarakat dengan harga Rp 50.000 hingga Rp 55.000 per tabung. Sementara untuk tabung 12 kg dari Rp 275.000 naik menjadi Rp 350.000.

Seorang pedagang yang tidak ingin disebutkan namanya mengatakan,...
Baca artikel selengkapnya di edisi 24 Juni 2024

Kaltim Post dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Senin, 24 Juni 2024
Daerah