Tampilkan di aplikasi

Sebelas Kabupaten Belum Kukuhkan Kades

Kalteng Pos - Edisi 26 Juni 2024

Kalteng Pos - Edisi 26 Juni 2024
PALANGKA RAYA-Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kalteng H Aryawan menyebut bahwa ada beberapa kabupaten yang mendapat perpanjangan masa jabatan kepala desa (kades) di Kalteng. Hal ini sesuai dengan Undang- Undang Nomor 3 Tahun 2024 tentang Perubahan Kedua Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 serta berdasarkan Surat Edaran Menteri Dalam Negeri tentang Penegasan Ketentuan Perubahan Pasal Peralihan terkait Kades dan Badan Permusyawaratan Desa (BPD).

Penambahan masa jabatan ini bertujuan untuk memberikan waktu yang lebih panjang...
Baca artikel selengkapnya di edisi 26 Juni 2024

Kalteng Pos dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Rabu, 26 Juni 2024
Halaman Kapos